Less Summer

Less Summer

📍 Balikpapan
Kreator DiskusiPajak.com | Bikin catatan & pembahasan pajak mingguan

PPh Pasal 25 salah tahun

Tanya: Jika saya membayar PPh Pasal 25 dengan salah tahun, apakah bisa mengajukan Pemindahbukuan (Pbk)? Jawab: Tidak, jika terjadi kesalahan tahun pada pembayaran PPh Pasal 25, Anda tidak bisa mengajukan Pemindahbukuan (Pbk). Sesuai

Hubungan Istimewa Suami-Istri

Pertanyaan: Apakah suami dan istri termasuk hubungan istimewa dalam Pasal 18 UU PPh? Misalnya, suami bekerja sebagai direktur di PT A dan istri sebagai direktur di PT B. Apakah jika PT A dan

Faktur Pajak untuk Pembeli dari Luar Negeri

Pertanyaan: Kantor saya menjual barang kepada perusahaan di Hong Kong untuk proyek yang berlokasi di Jakarta. Penyerahan barang dilakukan di Jakarta, tetapi pembayaran berasal dari Hong Kong. Bagaimana cara membuat Faktur Pajaknya? Apakah

Faktur Pajak untuk Transaksi dengan BUMN

Pertanyaan: Saya melakukan transaksi dengan BUMN. Apakah transaksi ini harus dipungut PPN oleh BUMN tersebut? Dan bagaimana cara menerbitkan faktur pajaknya? Jawaban: Jika Anda melakukan transaksi dengan pemungut PPN seperti BUMN, PPN atas