Panduan Perubahan Alamat Perusahaan di Coretax
❓ Pertanyaan:
Apakah perubahan alamat Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Perusahaan/Badan dapat diajukan melalui aplikasi Coretax?
✅ Jawaban:
Jika perubahan alamat Wajib Pajak mengakibatkan perbedaan wilayah kerja Kantor Pelayanan Pajak (KPP), Wajib Pajak dapat mengajukan permohonan pemindahan Wajib Pajak melalui aplikasi Coretax pada menu Portal Saya > Perubahan Data > Perubahan